1. Apa yang dimaksud dengan Analog? Apa bedanya dengan Transmisi Digital?
Jawab: Transmisi analog merupakan suatu alat untuk mentransmisikan sinyal-sinyal analog tanpa memperhatikan isinya , sinyal dapat menampilkan data analog (suara) atau data digital (data biner yang melintasi sebuah modem).
Sedangkan Transmisi digital berkaitan dengan muatan sinyal, Suatu sinyal digital dapat ditransmisikan hanya pada jarak tertentu sebelum atenuasi, derau dan gangguan lain yang menbahayakan integritas data.
2. Tuliskan perbandingan Data Analog dengan Data Digital dan berapa kapasitas Data Analog dan Digital tang ditransmisikan?
Jawab: Perbandingan analog dengan digital :
Analog | Digital |
|
|
3. Apa yang dimaksud dengan Noise?
Jawab: Noise adalah Sinyal tidak dikehendaki yang secara alamiah terdapat pada semua jenis sistem. Contoh pada sistem Audio, noise yang mungkin terjadi pada sistem Audio adalah:
Sistem audio ada 3 yaitu:
§ Noise Austik yaitu Suara yang berasal dari sumber lain dari sumber lain disekitar sistem tersebut, seperti suara dering telepon atau suara deru kendaraan yang melintas.
§ Noise Audio yaitu Suara residu (umumnya berupa dengung atau desis) yang terdengar pada jeda diam dari suatu media penyimpan audio.
§ Noise Elektrik yaitu Suara yang dihasilkan karena naiknya suhu dari komponen elektronik yang terdapat pada sistem.
4. Sebutkan Apa yang dimaksud dengan Inter Modulasi?
Jawab: Intermodulasi adalah gejala saling mempengruhi diantara gelombang-gelombang dasar masukan dari suatu penguat tidak linear.
5. Sebutkan Faktor-Faktor yang mempengaruhi Noise?
Jawab: Faktor-Faktor Noise adalah sebagai berikut:
- Faktor noise eksternal: Diartikan sebagai sumber-sumber variabilitas yang berasal dari luar produk.
- Faktor noise dari unit ke unit: Merupakan hasil dari produksi dimana selalu ada perbedaan dari setiap item yang sejenis yang telah diproduksi. Disebut juga sebagai variasi toleransi.
- Faktor noise deteriorasi: Disebut juga noise internal karena faktor ini berasal dari sesuatu (internal) yang berubah dari proses atau degradasi dari komponen mesin yang memasuki over time.
6. Sebutkan Apa yang dimaksud dengan Spektrum Daya Analog?
Jawab: Spektrum Daya Analog Adalah perubahan gelombang frekuensi pada saat penyampaian suatu signal analog ke tujuan. Sebagai contoh, pada saat kita menggunakan analog signal dalam berkomunikasi secara verbal ( lisan).
Suara yang kita hasilkan akan bergetar di udara pada frekuensi dan amplitudo yang berbeda.
Suara yang kita hasilkan akan bergetar di udara pada frekuensi dan amplitudo yang berbeda.
7. Apa keuntungan dan kerugian dari Transmisi Analog? Dan apa bedanya dengan Transmisi Digital?
Jawab: Kelebihan dari analog adalah kemampuannya untuk memproses pengiriman data dalam lalu lintas komunikasi yang padat.
Keuntungan transmisi digital yaitu bahwa kita berhubungan dengan nilai-nilai, bukan dengan bentuk gelombang
Kerugian transmisi digital: bahwa sistem digital memerlukan bandwidth yang besar. Sebagai contoh sebuah kanal.
8. Media apa yang digunakan untuk Transmisi? Mengapa transmisi analog membutuhkan lebih banyak overhead dalam mentrasmisikan data?
Jawab: Rangkaian analog membutuhkan lebih banyak overhead pada saat mendeteksi dan memperbaiki noise transmission.
kabel coaxial, TV kabel dan pada kabel tembaga yang digunakan
pada layanan telepon rumah. Layanan analog juga ditransmisikan melalui media
“terbuka”, seperti gelombang mikro, telepon rumah tanpa kabel dan telepon seluler.
Layanan-layanan tertentu berada pada frekuensi yang terdefinisi sebelumnya. Contoh
frekuensi-frekuensi analog adalah:
· Kilohertz atau kHz = ribuan siklus per detik
· Suara berada pada rentang frekuensi 0,3 kHz sampai 3,3 kHz, atau 3000 Hz.
Megahertz atau MHz = jutaan siklus per detik
Sinyal TV kabel analog berada pada rentang frekuensi 54 MHz sampai 750 MHz.
· Gigahertz atau GHz = milyaran siklus per detik
kabel coaxial, TV kabel dan pada kabel tembaga yang digunakan
pada layanan telepon rumah. Layanan analog juga ditransmisikan melalui media
“terbuka”, seperti gelombang mikro, telepon rumah tanpa kabel dan telepon seluler.
Layanan-layanan tertentu berada pada frekuensi yang terdefinisi sebelumnya. Contoh
frekuensi-frekuensi analog adalah:
· Kilohertz atau kHz = ribuan siklus per detik
· Suara berada pada rentang frekuensi 0,3 kHz sampai 3,3 kHz, atau 3000 Hz.
Megahertz atau MHz = jutaan siklus per detik
Sinyal TV kabel analog berada pada rentang frekuensi 54 MHz sampai 750 MHz.
· Gigahertz atau GHz = milyaran siklus per detik
9. Apa yang dimaksud dengan overhead dalam transmisi Analog?
Jawab: Overhead-adalah banyaknya informasi tambahan yang harus ditransmisikan pada
suatu circuit untuk memastikan sistem penerima dalam mendapatkan data yang benar dan data itu bebas dari kesalahan
suatu circuit untuk memastikan sistem penerima dalam mendapatkan data yang benar dan data itu bebas dari kesalahan
10. Apa yang dimaksud dengan Electromagnetik Interference (EMI) beri contoh
Jawab: Electromagnetik interference (EMI) adalah Noise yang disebabkan oleh adanya terfrensi medan elektromagnetik.
Contoh: noise pada jaringan telepon rumah yang disebabkan oleh transformator (trafo)
Apa yang dimaksud dengan Radio Frequency interference (RFI) beri contoh
Jawab: radio frequency interference (RFI) adalah noise yang disebabkan oleh adanya interference frekuensi radio.
Contoh: interference pada siaran radio yang digunakan oleh duaatau lebih frekuansi radio siaran secara langsung.